"Irene" Mengarah ke New York
27 Agustus 2011Maskapai penerbangan Jerman Lufthansa membatalkan semua penerbangannya yang menuju
Walikota New York Michael Bloomberg memerintahkan evakuasi massal beberapa wilayah
"Jangan menunggu, jangan menunda," Obama memperingatkan. "Saya tekankan lagi, jika Anda berada di jalur angin topan ini, Anda harus waspada."
Sekitar 250.000 warga
Angin topan Irene, digolongkan dalam kategori bahaya 1, melewati pesisir North Carolina pada Sabtu pagi (27/08), dan dipastikan mencapai New York pada hari Minggu (28/08).
"Diharapkan kekuatan Irene melemah setelah mencapai pesisir North Caroline. Tapi Irene tetap diprakirakan sebagai angin topan dan akan bergerak di sepanjang pesisir timur pada Minggu," jelas Pusat Pengawasan Bencana Nasional AS.
Jaringan kereta bawah tanah, bus, dan kereta dihentikan sementara. Para pengendara sepeda motor diminta untuk menghindari jalanan dan jembatan besar yang akan dilewati angin topan Irene.
Jadwal penerbangan ditunda hingga hari Senin (29/08).
Richard Connor(dpa/rtr)/Luky Setyarini
Editor: Andriani Nangoy